Jumat, 17 Oktober 2014

Jenis Tanaman Hias Bunga untuk Menghiasi Taman Minimalis

Jenis Tanaman Hias Bunga untuk Menghiasi Taman Minimalis - Salam Sukses dan selamat datang di website kami TUKANG TAMAN SURABAYA, Yang melayani jasa pembuatan taman landscape dengan segala desain konsep, Kolam ikan minimalis, jasa batu sikat, taman vertikal (vertical garden) dan menjual rumput taman, pohon pelindung serta tanaman hias.

Pada postingan ini akan kami membahas tentang Jenis Tanaman Hias Bunga untuk Menghiasi Taman Minimalis, dimana semoga postingan artikel yana kami tulis memberikan informasi dan sebagai referensi bagi anda.

Namun jika membutuhkan petunjuk seputar tanaman hias, kolam minimalis, lantai carport dan Gazeb bisa membaca artikel kami lainnya. Semoga tulisan kami ini tentang Artikel Tanaman Hias Bunga, dapat memberikan manfaat pengetahuan tentang taman landscape bagi anda, selamat membaca.

Baca juga


Jenis Tanaman Hias Bunga untuk Menghiasi Taman Minimalis

Keterbatasan lahan dalam taman minimalis bukanlah sebuah halangan untuk menciptakan  taman indah nan asri. Yang harus menjadi perhatian adalah pemilihan tanaman hias yang tepat untuk ti tanam di taman minimalis. Jenis tanaman hias bunga akan sangat baik untuk membuat taman minimalis terlihat cantik dan hijau. Bungan apa saja yang cocok di tanam di taman minimalis?

Sebenarnya penempatan tanaman hias bunga tergantung dari selera pemilik masing masing. Namun sebagai referensi, bisa mempertimbangkan berbagai jenis tanaman hias bunga berikut ini.

Aglonema

Tanaman Hias Aglonema untuk taman Minimalis

Tanaman hias yang satu ini merupakan salah satu yang paling digemari pecinta tanaman hias saat ini. Ada beberapa jenis aglaonema yang dapat anda pilih seperti brevispathum, commutatum, dan costatum. Tanaman ini dapat anda pilih jika anda memiliki taman minimalis yang tidak terlalu banyak mendapatkan sinar matahari.

Adenium

Tanaman Hias Adenium untuk Taman Minimalis

Adenium atau kamboja Jepang adalah salah satu tanaman hias bunga yang sedang naik daun saat ini. Bentuknya yang unik dengan akar atau bonggol yang khas ditambah dengan corak bunga yang menarik merupakan daya tarik utama dari tanaman ini. Adenium biasanya ditanam pada pot bunga sehingga penempatannya bisa di sesuaikan pada taman minimalis anda.

Anggrek

Tanaman Hias Anggrek untuk Taman Minimalis

Tanaman hias jenis anggrek juga sangat cocok ditempatkan di taman minimalis. Tanaman ini memiliki sifat menginang dan membutuhkan media sebagai tempat hidupnya. Anda bisa meletakkannya di taman minimalis dengan cara digantung.

Selain dari ketiga tanaman hias bunga diatas, sebenarnya masih banyak lagi jenis bunga yang cocok ditanam di taman minimalis. Tidak terbatas bunga saja untuk menghias taman minimalis, Anda juga bisa membuat variasi dengan menanam jenir rumput hijau. Atau bisa juga memberi sentuhan tanaman pohon yang sudah dibonsai.

Bagi Anda yang tertarik dengan tanaman hias, kini Anda bisa membelinya secara online. Tidak perlu khawatir karena ada garansi tanaman hidup selama 14 hari sejak tanaman hias diterima. Juga Anda akan mendapatkan panduan cara menanam tanaman hias secara cuma-cuma. Silahkan kunjungi Toko Online Khusus Tanaman Hias berikut ini >>> BibitBunga.id


Demikianlah Artikel kami tentang Jenis Tanaman Hias Bunga untuk Menghiasi Taman Minimalis

Harapan dari kami TUKANG TAMAN SURABAYA pada postingan kali ini, dapat anda mengerti dan bermanfaat untuk anda semua. Sekian, sampai jumpa di postingan artikel berikutnya.

Anda sekarang membaca artikel Jenis Tanaman Hias Bunga untuk Menghiasi Taman Minimalis dengan alamat link http://serunigarden.blogspot.com/2014/10/jenis-tanaman-hias-bunga-untuk.html

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon